BABAT POST- Prediksi Liga Jerman Mainz 05 vs Bayern Munchen 03 Februari 2018 –Spieltag ke-21 Bundesliga Jerman , tuan rumah Mainz akan menjalani laga berat menjamu sang pemuncak Bayern Munchen, dimana laga akan dilangsungkan di Opel Arena , pada Sabtu malam (3/2) pukul 21.30 WIB.
Bayern Munchen sekali lagi mendekat ke gelar Bundesliga, dengan poin saat ini gap antara mereka dan tempat kedua sudah mencapai enam belas poin. Pada hari Sabtu raksasa Jerman berambisi untuk memperpanjang rekor mereka ke digit ganda saat mereka melakukan perjalanan ke Mainz yang sedang berjuang. Tuan rumah finish musim lalu diatas tempat zona degradasi dan tampaknya tidak membuat kemajuan dalam musim saat ini, karena di situlah mereka saat ini duduk. Mainz tidak mencetak gol cukup dan jika mereka kehilangan pencetak gol terbanyak Muto karena cedera jangka panjang maka harapan mereka untuk bertahan akan sangat terancam.
Bayern Munchen tak dapat dihentikan, setelah tak terkalahkan dalam sembilan pertandingan di semua kompetisi. Hebatnya lagi, sembilan pertandingan tersebut berakhir dengan kemenangan. Alhasil mereka saat ini sangat nyaman di puncak klasemen, dengan koleksi 50 poin, unggul 16 poin dari Bayer Leverkusen, yang duduk di posisi kedua, dengan 34 poin. Situasi tersebut membuat Bayern nampak seperti tim yang tanpa pesaing di puncak klasemen.
Di sisi lain, Mainz datang ke pertandingan ini dengan penampilan yang sangat inkonsisten. Mereka hanya dapat meraih satu kemenangan dari lima pertandingan terakhir di Bundesliga, sementara empat pertandingan lainnya berakhir dengan tiga kekalahan dan satu hasil imbang.
Alhasil, mereka saat ini duduk di posisi yang kurang aman, di mana mereka hanya duduk tepat satu tingkat di atas zona degradasi, dengan 20 poin. Oleh karena itu, mereka jelas sangat membutuhkan tambahan poin untuk membuat mereka merangkak naik ke posisi yang benar-benar aman dari zona degradasi. Akan tetapi, menghadapi tim sekelas Bayern Munchen nampaknya bukanlah hal yang mudah, bahkan untuk merebut sebiji poin saja.
Dalam laga ini, Mainz tanpa Kiper goalkeeper Adler yang cedera sementara Öztunali, Fischer, dan Kenan diharapkan fit setelah absen melawan Leverkusen. Muto didepan akan kembali disuport oleh Quaison dengan De Jong memimpin lapangan tengah.
Tamu tanpa Nuuer, Hummels, dan Thiago yang cedera. Lewa didepan akan ditopang duet sayap Robben dan James serta Muller sebagai penyerang lubang.
head to head di antara kedua belah pihak, Mainz hanya berhasil memenangkan satu pertandingan melawan Bayern Munchen dalam enam pertandingan terakhir, sementara lima pertandingan lainnya berakhir dengan empat kekalahan dan satu hasil imbang.
Anehnya, dalam riwayat tersebut, Mainz sama sekali gagal meraih satu poin pun saat menghadapi Bayern di Coface Arena. Satu hasil imbang dan satu kemenangan dari enam pertemuan tersebut mereka raih ketika bermain di Allianz Arena.
Oleh karena itu, jelas mereka akan mencoba meraih kemenangan yang pertama dari Bayern Munchen di Coface Arena. Akan tetapi, jika melihat bentuk Bayern Munchen yang baru saja melewati sembilan pertandingan dengan kemenangan, rasa jelas sekali jika skuat Jupp Heynckes datang sebagai favorit dalam pertandingan ini. Bahkan bukan tidak mungkin jika mereka bisa meraih kemenangan besar lainnya, seperti saat mereka membantai Mainz dengan skor 4-0 pada pertengahan bulan September lalu.
Prediksi skor , tamu menang dengan skor 3-1.
Prediksi Line Up Mainz 05 vs Bayern Munchen:
Mainz 05: Zentner, Diallo, Hack, Gbamin, Holtmann, Latza, Jong, Serdar, Donati, Muto, Quaison
Bayern Munchen: Ulreich, Alaba, Hummels, Boateng, Kimmich, Martínez, Ribéry, Rodríguez, Müller, Robben, Wagner
Head to Head Mainz 05 vs Bayern Munchen:
16-09-2017 Bayern Munich 4 : 0 Mainz 05
22-04-2017 Bayern Munich 2 : 2 Mainz 05
14-01-2017 Bayern Munich 2 : 1 Mainz 05
02-12-2016 Mainz 05 1 : 3 Bayern Munich
02-03-2016 Bayern Munich 1 : 2 Mainz 05
26-09-2015 Mainz 05 0 : 3 Bayern Munich
Lima Pertandingan Terakhir Mainz 05:
16-12-2017 Werder Bremen 2 : 2 Mainz 05
19-12-2017 Mainz 05 3 : 1 VfB Stuttgart
13-01-2018 Hannover 96 3 : 2 Mainz 05
20-01-2018 Mainz 05 3 : 2 VfB Stuttgart
28-01-2018 Bayer Leverkusen 2 : 0 Mainz 05
Lima Pertandingan Terakhir Bayern Munchen:
16-12-2017 VfB Stuttgart 0 : 1 Bayern Munich
20-12-2017 Bayern Munich 2 : 1 Borussia Dortmund
12-01-2018 Bayer Leverkusen 1 : 3 Bayern Munich
21-01-2018 Bayern Munich 4 : 2 Werder Bremen
27-01-2018 Bayern Munich 5 : 2 Hoffenheim